lifestyle

Jumat, 24 Maret 2023

25 Inspirasi Nama Bayi Laki-laki Islami Berawalan huruf A dan Artinya

Parents baru saja dikaruniai bayi laki-laki dan ingin menamainya dengan nama yang islami? Simak kumpulan nama bayi laki-laki islami berawalan huruf A berikut ini.


Cahyaningrum
Ilustrasi bayi laki-laki: (Foto: Pexels/Rene Asmussen)
Ilustrasi bayi laki-laki: (Foto: Pexels/Rene Asmussen)

Parents baru saja dikaruniai bayi laki-laki dan ingin menamainya dengan nama yang islami?

Kumpulan nama bayi laki-laki islami berawalan huruf A berikut ini bisa menjadi inspirasi.

Nggak hanya terdengar gagah, 25 inspirasi nama bayi laki-laki islami berawalan huruf A berikut ini juga memiliki arti yang mendalam.

  1. Aabid: pemuja
  2. Aamir: sejahtera
  3. Aariz: pria terhormat
  4. Aabid: orang yang taat pada Allah dan memiliki intelektual yang tinggi
  5. Abbad: rajin beribadah
  6. Abdul: hamba
  7. Abid: menyembah, merendahkan diri, khidmat, dan taat
  8. Abrar: golongan orang yang berbuat kebaikan
  9. Abdullah: hamba Allah SWT
  10. Abdar: bulan purnama
  11. Arfathan: kemenangan tinggi
  12. Arkan: mantap, mulia
  13. Arkanza: harta mulia yang tersembunyi
  14. Arsalan: nama tokoh Islam
  15. Arsyad: sangat cerdik
  16. Arya: bangsawan (nama bayi laki-laki jawa)
  17. Ammar: kuat iman
  18. Asraf: sangat mulia
  19. Athaya: hadiah, karunia
  20. Atthallah: hadiah, karunia Allah
  21. Aydan: pemuda yang bersemangat
  22. Azka: bersih, maju
  23. Azzam: yakin, bulat tekad
  24. Abdad: tekun beribadah
  25. Abrisam: orang yang lembut dan tampan

Itulah 25 inspirasi nama bayi laki-laki islami berawalan huruf A yang bisa Parents jadikan pilihan.

Tag nama bayi nama bayi laki-laki nama bayi laki-laki islami nama bayi laki-laki islami huruf a

Terkini